Sreseh, 3 September 2024 – Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam penanggulangan stunting, Babinsa Koramil 0828/05 Sreseh, Kopka Hardi Susilo, melaksanakan kegiatan pendampingan pendistribusian bantuan sembako kepada warga binaan yang terdampak stunting. Kegiatan ini berlangsung di Balai Desa Noreh, Kecamatan Sreseh. Kab. Sampang.
BACA JUGA : Pentingnya Vaksinasi Polio: Serma Kholidin Menghadiri Sosialisasi di Puskesmas Sokobanah
Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari masyarakat Desa Noreh, yang merasa terbantu dengan adanya pendampingan dari Babinsa dalam proses penyaluran bantuan. Masyarakat pun berharap program serupa dapat terus dilaksanakan secara berkelanjutan.